LAUT HARI INI
By : Sri Wiyanti
Laut hari ini....
Debur ombak perlahan memecah pantai
Diingiri desau angin siang menerpa wajah kami
Begitu syahdu....
Seakan bercerita tentang bahagiaku
dalam kebersamaan yang indah
Bersama si dia selalu kuharap kata setia
Seperti pantai yang senantiasa merindu
ombak menepi
Talabiu Bima, 28 Januari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar